Tampilkan postingan dengan label Tips Blog. Tampilkan semua postingan
Tampilkan postingan dengan label Tips Blog. Tampilkan semua postingan

Selasa, 04 Februari 2014

Cara membuat sitemap atau daftar isi

Cara membuat daftar isi atau sering pula di sebut sebagai sitemap (peta situs) karena isinya digenerasikan   dari url sitemap feed. Apabila sitemap blog di search engine berfungsi sebagai alat untuk mempermudah pemetaan isi blog/website oleh search engine. Sitemap  berfungsi sebagai alat navigasi dan pemetaan bagi pengunjung/visitor untuk melihat seluruh isi konten atau artikel blog/websit, sehingga ini dapat menguntungkan pengunjung dan juga pemilik blog/website karena dipermudah dalam pencarian
Daftar ini dibuat dengan aturan javascript Isi yang ditampilkan dibagi berdasarkan label,  setiap posting  harus memiliki label. Tanpa label, posting tidak akan termuat di daftar isi. 
Berikut langkah - langkah membuat sitemap :
Cara I
1. Buat  halaman posting baru  Dashboard > New Post/Edit Post > Edit Pages > Create New Page
2. Beri judul sesuai keinginan anda seperti DAFTAR ISI atau SITEMAP
3. Pilih mode HTML
4. Copy kode dibawah ini paste ke html
  
 Cara II
 Buka Dashboard > Tata letak > Tambah Gadget > JavaScript > Copy kode dibawah ini paste ke html > simpan

http: muhsaka.blogspot.com ganti blog anda
<div style="background-color: #dde1e3; border: 1px solid #999999; height: 150px; overflow: auto; padding: 10px; width: 100%px;">
<script src="https://sites.google.com/site/script4shared/sitemap.js"></script><script src="http://muhsaka.blogspot.com/feeds/posts/default?max-results=9999&amp;alt=json-in-script&amp;callback=loadtoc"></script></div>

Cara membuat text berjalan pada blog

Cara membuat text berjalan pada blog menggunakan Efek Marquee  
Marquee adalah suatu program untuk membuat teks bisa bergerak atau berjalan. Program marquee ini sudah banya di pakai oleh para blogger di dalam blognya menarik untuk di lihat disamping untuk menghemat tempat pada halaman blog. 

Marquee ini bisa di buat dengan menggunakan tag <marquee>...</marquee>.
Petunjuk kode yang sering di gunakan adalah :
  • BcColour               : "warna"  :  Untuk mengatur warna background (latar belakang) teks.
  • Direction                :"left/right/up/down"  :  Mengatur arah gerakan teks. 
  • BeHavior               :"scroll/slide/alternate"  :  Untuk mengatur perilaku gerakan. 
  • SCroll                     :  teks bergerak berputar. 
  • Slide                       :  teks bergerak sekali lalu berhenti. 
  • Alternate               :  teks bergerak dari kiri kekanan lalu balik lagi (bolak-balik). 
  • Title                       :"pesan"  :  Pesan akan muncul saat mouse berada di atas teks. 
  • Scrollmount           : "angka"  :  mengatur kecepatan gerakan dalam pixel, semakin besar angka  semajin cepat gerakannya. 
  • SCrolldelay          : "angka"  :  Untuk mengatur waktu tunda gerakan dalam mili detik. 
  • Loop                     : "angka|-1|infinite"  :  Mengatur jumlah loop. 
  • Width                   : "lebar"  :  Mengatur lebar blok teks dalam pixel atau persen.
Berikut Cara Membuat Efek Marquee Di Blogger :
Anda bisa bebas untuk membuat text berjalan dan tata letaknya   intinya terletak pada <marquee>isi text disini</marquee>.

Contoh dibawah ini seperti blog saya marquee bergerak kekiri :
 berikut caranya :
Copy Code script dibawah ini ke HTML/javaScript pasang dibawah [header] atau bisa melalui tamplate html   cari code <div class='main-outer'> lalu copy kode dibawah ini pastekan dibawah <div class='main-outer'> kemudian simpan




<marquee bgcolor='red' align="center" width="100%" scrollamount="3"><font color='white'>Berbagi pengalaman dalam satu tujuan membangun dan meningkatkan kualitas Blog...http://muhsaka.blogspot.com/</font></marquee>
Selamat mencoba semoga bermanfaat.

Rabu, 29 Januari 2014

cara mudah membuat posting text yang bisa di geser keatas dan kebawah

 membuat posting text yang bisa digeser kebawah dan keatas maupun ke kanan menggunakan spoiler

1. Silahkan anda loging keblog anda
2. Masuk ke dashboard
3. Pilih Pos new entri
4. buka HTML
5. Kopy kode dibawah ini dan paste ke html ( Visual dan Text untuk wordpress pilih Text )

        Contoh seperti dibawah ini                                                                                                                                            
<div style="background-color: #dde1e3; border: 1px solid #999999; height: 150px; overflow: auto; padding: 10px; width:100%px;">

6. Dari html pindah ke compose untuk memasukkan text atau scipt ke dalam spoiler ini 
Semoga bermanfaat buat anda

Selasa, 28 Januari 2014

membuat kode spoiler buka tutup

Membuat kode spoiler yang bisa dibuka maupun ditutup sehingga dapat membuat simpel tampilan artikel
yang mau dipostingkan seperti kode-kode  pada blog.
berikut langkah-langkah membuat kodenya :
1. Login ke Blog anda
2. Masuk ke Dashboard lalu pilih New Entri
3. Klik HTML
4. Copy Kode dibawah ini paste ke html
<div style="margin: 5px 10px 10px;">
<div class="smallfont" style="margin-bottom: 2px;">
<input onclick="if (this.parentNode.parentNode.getElementsByTagName('div')[1].getElementsByTagName('div')[0].style.display != '') { this.parentNode.parentNode.getElementsByTagName('div')[1].getElementsByTagName('div')[0].style.display = ''; this.innerText = ''; this.value = 'Tutup'; } else { this.parentNode.parentNode.getElementsByTagName('div')[1].getElementsByTagName('div')[0].style.display = 'none'; this.innerText = ''; this.value = 'Buka'; }" style="color: red; margin: 0px; padding: 5px; text-align: left; width: 100%;" type="button" value="Buka" /></div>
<div class="alt2" style="border: 1px inset; margin: 0px; padding: 6px;">
<div style="display: none;">
Isikan text, Gambar, atau Video disini
</div>
</div>
</div>